Lailatul qadar adalah malam yang semua orang beriman pasti menginginkannya. Bagaimana tidak, malam itu lebih baik dari 1000 bulan. Amal ibadah dilipatgandakan luar biasa hingga senilai 1000 bulan. Bagaimana agar bisa sedekah di malam lailatul qadar? Keutamaan Lailatul...